Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat Secara Alami
Memiliki bekas jerawat tentunya menjadikan permasalahan tersendiri. Bekas jerawat memang merupakan suatu penghalang untuk tampil percaya diri. Terlebih lagi bekas jerawat terdapat pada wajah. Kebanyakan bekas jerawat yang terdapat pada wajah adalah bekas jerawat yang dulunya rama meradang ataupun mendapat perlakukan yang salah. Bekas jerawat yang menumpuk dapat mengakibatkan flek hitam yang semakin sulit di hilangkan. Penggunaan krim yang mampu menghilangkan bekas luka ataupun jerawat terkadang bukan menjadi solusi yang ampuh. Hal itu disebabkan hasil yang di berikan tidak maksimal, apalagi krim tersebut banyak mengandung bahan kimia juga di jual dengan harga yang tidak murah. Dengan demikian anda perlu melakukan cara menghilangkan noda bekas jerawat secara alami.
Solusi Cara Menghilangkan Noda Bekas Jerawat
Cara menghilangkan noda bekas jerawat dengan produk kecantikan terkadang malah menjadi memicu menjamurnya jerawat yang pada akhirnya menimbulkan bekas jerawat. Untuk itulah penggunaan bahan alami perlu digunakan. Salah satunya adalah menggunakan jagung manis muda. Jagung ini memiliki kandungan nutrisi yang di butuhkan kulit wajah dalam menjaga kelembapan dan elastisitas kulit. Tidak hanya itu dengan adanya vitamin C, noda bekas jerawat dengan mudah akan tersamarkan.
Langkah cara menghilangkan noda bekas jerawat dengan jagung adalah memarut jagung muda hingga halus. Sebelumnya cucilah wajah dengan bersih hanya menggunakan air. Selanjutnya oleskan parutan jagung pada kulit wajah. Gunakan masker jagung tersebut selama 15 hingga 20 menit. Setelah itu wajah bisa di bilas dengan air bersih. Sebaiknya cara menghilangkan noda bekas jerawat dilakukan sebanyak 2 hingga 3 kali dalam seminggu.
Bahan alami yang merupakan cara menghilangkan noda bekas jerawat adalah jeruk nipis. Dimana kandungan dari jeruk nipis membantu dalam memudarkan bekas jerawat. Tidak hanya itu jeruk nipis juga membantu membersihkan sel-sel kulit mati serta kadar minyak pada wajah. Untuk mendapatkan hasil tersebut, peraslah 2 buah jeruk nipis. Selanjutnya oleskan perasan jeruk nipis pada wajah. Diamkan selama 15 menit dan hingga mengering, kemudian wajah bisa dicuci dengan bersih. Lakukan cara tersebut sebanyak 2- 3 kali dalam seminggu. Demikianlah cara alami menghilangkan bekas jerawat.
sumber : http://agenbeauty.com
0 komentar:
Posting Komentar